Resep: Enak MPASI 4🌟 Arzio 6M+ Bubur Daging

Aneka Resep Makanan Online

MPASI 4🌟 Arzio 6M+ Bubur Daging.

MPASI 4🌟 Arzio 6M+ Bubur Daging Kamu dapat harus MPASI 4🌟 Arzio 6M+ Bubur Daging menggunakan 7 bahan dan 6 Langkah. Inilah cara kamu masak itu .

Bahan-Bahan MPASI 4🌟 Arzio 6M+ Bubur Daging

  1. Siapkan , 🌟 Karbo : Beras mix organik.
  2. Siapkan , 🌟 Prona : Edamame.
  3. Siapkan , 🌟 Prohe : Daging Sapi.
  4. Siapkan , 🌟 Sayur : Sawi putih.
  5. Siapkan , πŸ§‚ Bumbu aromatik : Duo bawang.
  6. Siapkan , πŸ§‚ Lemak tambahan (LT) : Keju belcube + Evoo.
  7. Siapkan , πŸ§‚Perasa : Kaldu Sapi bubuk.

Langkah-langkah pembuatan MPASI 4🌟 Arzio 6M+ Bubur Daging

  1. Cuci bersih semua bahan,kemudian potong-potong..
  2. Tumis daging sebentar menggunakan UB..
  3. Masukkan semua bahan dan kaldu sapi bubuk 1/2 sdt ke dalam pot SC (slow cooker), tambahkan air hingga semua bahan terendam. Set timer 3 jam (saya aduk sesekali)..
  4. Setelah matang blender semua bahan sampai halus,kecuali bumbu aromatik, untuk yang masih baru mulai MPASI bisa disaring lagi..
  5. Tuangkan ke dalam mangkuk,tambahkan keju belcube dan Evoo (Biasanya saya sekali masak untuk 3x makan, sisanya bisa taroh di chiller buat makan siang dan malamnya)..
  6. Sajikan selagi hangat dan penuh cinta 🧑. Jangan lupa baca doa sebelum makan 😊..