Patty Burger home made.
Kamu dapat harus Patty Burger home made menggunakan 7 bahan dan 5
Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu .
Bahan-Bahan Patty Burger home made
- Siapkan 1 kg , daging sapi.
- Siapkan 2 butir , telur.
- Siapkan 1 buah , bawang bombai cincang.
- Siapkan 1 sdt , merica bubuk.
- Siapkan 5 siung , bawang putih haluskan.
- Siapkan 1 sdt , garam,1bks kaldu bubuk instan.
- Siapkan secukupnya , Tepung panir.
Cara pembuatan Patty Burger home made
- Cuci bersih daging sapi, potong2 haluskan(pake coper).
- Campurkan telur, irisan bawang bombai, daun bawang, lada, merica, garam, kaldu bubuk, bawang putih halus,, campur smua bahan jadi satu, dgn spatula/tangan..
- Setelah tercampur masukan sedikit demi sedikit tepung roti, hingga adonan terasa tidak lengket atau klo sdah bsa dibentuk ya mom, fungsi tepung roti disini agak patty ga pecah saat dipanggang nanti atau sebagai perekat. Jadi secukupnya saja.
- Bulat2kan, bisa dtimbang bsa kira2 ya mom, suka2 aja. Lalu pipihkan.untuk disimpan difreezer lapisi setiap bagian dgn plastik agar tdak merekat 1 sma lain.,dan mudah ketika diambil...
- Walla patty burger pun siap disajikan bersama roti burger yg empuk.1 resep ini bsa jadi sekitar 50bulatan, jadi kalau terlalu banyak bisa bkin setengahnya ya mom.selamat mencoba.