Dalgona Coffee.
Kamu dapat harus Dalgona Coffee menggunakan 5 bahan dan 3
Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu .
Bahan-Bahan Dalgona Coffee
- Siapkan 1 sdm , kopi hitam instan.
- Siapkan 1 sdm , gula.
- Siapkan 1 sdm , air hangat.
- Siapkan 200 ml , susu cair.
- Siapkan Secukupnya , es batu.
Langkah-langkah pembuatan Dalgona Coffee
- Untuk Dalgona coffee cream : campur kopi, gula dan air hangat aduk rata lalu mixer dengan kecepatan tinggi kurleb 3-4 menit. Hingga membentuk cream kental.
- Cara penyajian : Masukkan es batu di gelas, lalu tuang susu tambahkan dalgona nya di atas susu, cara minumnya di aduk dulu ya buk ibuk..
- Fun fact : harus pakai kopi instan buk ibuk, kemarin saya ngide pake kopi aroma dengan harapan lebih bagus hasil aromanya, yang ada TIDAK bisa ngembang mana airnya juga saya ganti pakai bailey's 🤦 rugi buk ibuk..