ThaiManggo (Jus Mangga Ala Thai) kekinian hemat #vegan.
Kamu dapat memasak ThaiManggo (Jus Mangga Ala Thai) kekinian hemat #vegan menggunakan 4 bahan dan 4
Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu.
Bahan-Bahan ThaiManggo (Jus Mangga Ala Thai) kekinian hemat #vegan
- Siapkan 600 gr , daging mangga manis (aku pakai mangga harum manis).
- Siapkan , maple syrup / gula secukupnya (jika mangga kurang manis).
- Siapkan 35 ml , santan kental (santan kara kemasan segitiga).
- Siapkan sejumput , seasalt.
Cara pembuatan ThaiManggo (Jus Mangga Ala Thai) kekinian hemat #vegan
- Potong2 daging mangga sisihkan kira2 100gr daging mangga untuk topping..
- Haluskan 500gr daging mangga tambahkan maple syrup atau gula.
- Panaskan milk pan, tuang santan kental dan tambahkan seasalt, masak hingga keluar buih kecil di pinggiran (jangan sampai mendidih --- cukup hangat saja).
- Tuangkan jus mangga kedalam wadah saji, tambahkan saus santan yg sebelumnya sudah dibuat, terakhir berikan topping potongan mangga.. jus mangga ala thai siap dinikmati.....